Evolusi Logo Coca-Cola: Dari 1886 hingga Menjadi Ikon Dunia

.
coca-cola coke logo
Coca-Cola Coke logo

Pada 8 Mei 1886, John Styth Pemberton, seorang ahli farmasi dari Atlanta, Georgia, Amerika Serikat, memperkenalkan minuman yang kini dikenal dunia: Coca-Cola. Awalnya, minuman ini merupakan sirup karamel yang dicampur air soda dan dijual di apotek lokal.

---